Minggu, 14 Desember 2008

Big Bang "The Korean King of Hip Hop"



Big Bang adalah group Hip Hop & R&B yang berasal dari Korea. Beranggotakan 5 orang masing-masing mempunyai bagian suara berbeda atau rapping. Mereka dianggap sebagai wajah yang baru dari YG family. Di tahun 2006 mereka memulai debut pertamanya. Mereka menjadi populer dan sukses besar di tahun 2007 dengan single mereka yang berjudul "Lies". Hal itu membuat mereka berlima menjadi salah satu boy band besar di Korea di samping girl band Wonder Girls. Selain musiknya,style personel Big Bang juga menjadi terkenal.

Profil kelima anggota:

G-Dragon
Nama Panggung : G-Dragon
Nama Asli : Kwon Ji Yong
Tanggal Lahir: 18 Agustus 1988
Pendidikan: Seoul Korean Traditional Arts Middle & High School
Debut: DaeHanMinGook Hip Hop Flex 2001
Posisi: Leader / Rapper / Lyricist / Composer

T.O.P
Nama Panggung : T.O.P
Nama Kecil : Tempo
Nama Asli: Choi Seung Hyun
Tanggal Lahir: 4 November 1987
Pendidikan: Seoul Art College (Majoring in Musical)
Posisi: Rapper / Beat Boxer / Composer

Tae Yang
Nama Panggung : Tae Yang; SoL
Nama Kecil : YB Taekwon
Nama Asli: Dong Young Bae
Tanggal Lahir: 18 Mei 1988
Debut: YG Family 2nd Album 2002
Posisi: Vocalist / Koreographer

Dae Sung
Nama Panggung : Dae Sung; D-Lite
Nama Asli: Kang Dae Sung
Tanggal Lahir: 26 April 1989
Pendidikan: KyeongIn High School
Posisi: Vocalist

Seung Ri
Nama Panggung : Seung Ri; V.I
Nama Kecil : V & Victory
Nama Asli: Lee Seung Hyun
Tanggal Lahir: 12 Desember 1990
Posisi: Vocalist / Koreographer

0 komentar:

Template by : kendhin x-template.blogspot.com